Tilapia Rice Mentai

By : Lucy

Tilapia Rice Mentai

By : @lucy_kitchenette

 

Bahan :

200gr Fillet Tilapia @regalsprings_id

Potong2 kotak, taburi garam dan beri perasan jeruk nipis, marinasi 20menitan.

Masak dengan sedikit minyak, tambahkan sdkt butter, masak hingga matang, angkat, sisihkan.

 

Bahan Nasi :

400gr nasi putih

4sdm minyak wijen

8sdm nori bubuk tabur

 

Bahan Saus:

350gr saus mayo pedas

 

Pelengkap:

Tobiko

 

Cara:

Aduk rata semua bahan nasi. Pindahkan ke wadah tahan panas.

Tata Tilapia di atasnya, tutup dengan saus mayo pedas, panggang di oven suhu 180°C hingga atasnya agak kecoklatan.

Angkat ,torch sebentar, beri tobiko ,nori tabur, dan potongan Tilapia, sajikan...so yummy 

#inspirasitilapia5

#inspirasitilapia

10
Votes
115
Views
11 Months
Since posted